Penyaluran Crew Kapal

Akademi Maritim Pembangunan Jakarta bekerjasama dengan PT. Tenzi Jaya Sutar (TJS) Marine Indonesia untuk penyaluran taruna yang akan melaksanakan Proyek Darat (Proda) dan Praktik Laut (Prala). Selain itu lewat kerja sama dengan Badan Penyelenggara Pendidikan Yayasan Maritim Pembangunan yang menaungi Akademi Maritim Pembangunan Jakarta juga bekerjasama dengan PT. Tenzi Jaya Sutar (TJS) Marine Indonesia untuk penyaluran tenaga kerja pelaut baik dalam negeri maupun luar negeri.​

Pelatihan Bahasa Mandarin.
Di Akademi Maritim Pembangunan Jakarta, untuk bekal para tenaga kerja yang di salurkan. Bagi kalian yang bergabung dengan Akademi Maritim Pembangunan Jakarta status sebagai Alumni, tidak perlu khawatir lagi untuk mendapatkan pekerjaan. Karena saat ini sudah ada penyaluran tenaga kerja.​​

Berikut Testimoni Crew dari Alumni Akademi Maritim Pembangunan Jakarta

Pemberangkatan Crew Kapal

Chat
Perlu Bantuan?
Halo, Bisa Membantu Saya?